Ini Dia 6 Kunoichi Cantik di Era Boruto

6 kunoichi tercantik di era boruto
6 kunoichi tercantik di era boruto

Sementara itu Kakei diambil dari marga ibunya yakni Hakobe Kakei, Sumire menggunakannya agar datanya tidak diketahui Konoha ketika ia masuk ke akademi ninja.

Sumire adalah Kunoichi pengguna elemen air dan memiliki Jutsu unik bernama Suiton Suireiha. Selain itu dia juga bisa melakukan jutsu pemanggilan hewan ninja bernama Nue.

Karakter atau sifatnya yakni Pemalu, salah tingkah dan selalu mencemaskan Boruto. Dia juga merupakan ketua kelas di akademi sehingga meskipun telah lulus, teman-temannya sering menyebutnya Ketua Kelas.

Selain itu Sumire juga memiliki keahlian di bidang medis, sains dan pengembangan teknologi alat ninja ilmiah setalh bergabung di Laboratorium milik Katasuke.

2. Sarada Uchiha

Sarada merupakan rekan satu tim dengan Boruto dan Mitsuki di tim tujuh, bahkan diantara Kunoichi seangkatannya ia merupakan Kunoichi terkuat yang disegani.

Bahkan saat ujian Chunin, para peserta yang mengikuti ujian tersebut mengaku enggan bertemu Sarada karena dia cukup kuat.

Karakter Sarada yakni agak Cerewet, namun dia tidak sekasar Ibunya yang sering kali memukul Naruto saat masih menjadi anggota tim tujuh.

Sarada juga mewarisi kekuatan ayah dan ibunya, sehingga ia mahir menggunakan doujutsu sharingan dan juga kekuatan pukulan.

Kunoichi satu ini cukup baik dan tidak merasa ingin balas dendam ketika orang tuanya dilukai oleh rekannya di tim tujuh yakni Boruto.

Justru Sarada mengatakan bahwa dalam perang apapun bisa terjadi dan ia harus siap menerimanya meskipun kondisi ayahnya menjadi buta karena ditusuk oleh Boruto.

Tapi Sarada yakin bahwa Boruto tak mungkin melakukan perbuatan itu kepada ayahnya yang juga adalah guru Boruto, sebab ia tahu bahwa di dalam diri Boruto ada sosok Otsutsuki yang bisa mengendalikan Boruto.

Tampilkan Semua
Cilacap Info
IKUTI BERITA LAINNYA DIGOOGLE NEWS

Berita Terkait